Mantan Gubernur Kaltim, H. Isran Noor, Gelar Buka Puasa Bersama dan Tarawih di Kediaman Pribadi
Samarinda, 21 Maret 2025– Mantan Gubernur Kalimantan Timur, Bapak H. Isran Noor, menggelar acara buka puasa bersama dan salat tarawih di kediaman pribadinya dimulai pukul 17.00 WITA ini dihadiri oleh kerabat, rekan, serta masyarakat sekitar. Acara buka puasa bersama ini merupakan momen silaturahmi yang diadakan oleh Bapak H. Isran Noor untuk mempererat tali persaudaraan dengan […]
Continue Reading